Untuk membuat penampilan blog biar lebih kelihatan menarik, kadang-kadang para blogger perlu untuk memasang banner apa saja. tapi agar tidak terlalu banyak space kosong. Apalagi banner yang kita pasang berupa animasi sehingga lebih atraktif. Dalam memasang banner kita harus menentukan posisi yang menarik sehingga pengunjung dengan mudah melihatnya dan jika klik banner tersebut maka akan muncul informasi yang relevan atau masuk ke website Anda. Dalam memasang banner hal yang perlu diperhatikan adalah penataan yang strategis agar mudah dilihat dan disesuaikan dengan komposisi template web. Jadi tidak asal tempel karena mata pengunjung tidak suka melihat seuatu yang kurang menarik.